Mengenal aplikasi penghasil uang Yummy App bisa dapat uang dengan cara mengunggah resep makanan yang dimiliki. Kini hobi memasak bisa mendatangkan uang bagi kita. Mulai dari membuat video tutorial memasak, atau membuat kelas memasak.
Seiring perkembangan teknologi, kegiatan memasak jga bisa mendatangkan uang dengan cara mengunggah resep masakan yang pernah dibuat di rumah ke dalam aplikasi. Mengetahui lebih dekat dengan membaca artikel tentu sangat bermanfaat bagi setiap orang.
Yummy App
Yummy App adalah media digital yang membahas mengenai berbagai macam resep, tutorial, dan juga tips memasak dengan mengangkat tema #MasakItuGampang.
Baru-baru ini mereka juga meluncurkan versi aplikasi website tersebut tepatnya pada tahun 2019 lalu, meskipun tergolong baru aplikasi resep makanan dibawah naungan IDN Media yang satu ini telah berhasil mencapai lebih dari 1 juta unduhan di Play Store.
Tidak mengherankan mengapa aplikasi ini bisa tumbuh pesat dan disukai para penggunanya, selain kemudahan penggunaan, didalamnya mereka juga menyediakan banyak sekali resep makanan secara gratis dan mudah dibuat hanya dengan 5 langkah.
Dan sangat cocok untuk menjadi aplikasi panduan memasak bagi kalian yang masih pemula dan juga kumpulan resep bagi kalian yang kebingungan ingin memasak apa.
Cara Mendapatkan Uang
- Mendaftarkan Akun Menggunakan Kode Referral.
Yummy App menggunakan sistem point untuk dapat ditukarkan menjadi uang. Langkah pertama mendapatkan point di Yummy App adalah dengan menggunakan kode referral orang lain ketika mendaftarkan akun Yummy App. Caranya, download aplikasi Yummy App, daftar menggunakan Email, Nomor Telepon atau Facebook.
Kemudian masukkan nomor HP untuk mengirimkan OTP lalu masukkan kode OTP. Masukkan kode referral cheflintang di bawah layar untuk mendapatkan point.
- Mengikuti Berbagai Event Memasak.
Cara selanjutnya bisa mengikuti berbagai event yang diselenggarakan App Yummy untuk mengumpulkan pundi-pundi uang. Tidak hanya melalui event, bisa juga bisa mengikuti promo-promo menarik yang diadakan aplikasi ini.
Untuk event didalam aplikasi ini tidak ribet, biasanya hanya diminta untuk membuat resep sesuai dengan tema yang sudah ditetapkan atau memakai produk yang sudah ditetapkan.
- Upload Kreasi Resep Masakan.
Bagi para pengguna pemula aplikasi tersebut dan tidak mau ribet, maka dapat menulis sebuah resep-resep kreasi untuk di terbitkan di dalam aplikasi yummy.
Setiap resep yang berhasil dlterbit, akan mendapatkan 100 poin atau setara dengan uang Rp 10.000.
Dengan hanya perlu #MasakDiRumahAja dan meluangkan sedikit waktu untuk menulis resepnya. Nantinya akan mendapatkan penghasilan tambahan dengan mudah di aplikasi tersebut.
Cara Mencairkan Uang yang di Dapat
Apakah Yummy Point yang telah dikumpulkan bisa tukar menjadi nilai uang? Tentu saja! cobalah klik tulisan Reedem berwarna orange yang ada di bagian kanan atas. Maka akan langsung masuk ke dalam kolom Reedem Yummy Point.
Terdapat semacam Virtual Card berwarna orange yang cukup menarik, sudah tertulis nama dan jumlah point yang kita miliki. Klik saja bagian Tambah Akun, dan penggun akan diminta untuk mengisi data diri dari Data Rekening, hingga KTP.
Cara Mendaftar Akun Akun Yummy App
Setelah aplikasi di download, selanjutnya hanya perlu membuat sebuah akun. Meskipun tanpa mendaftarpun tetap bisa melihat resep yang ada. Namun jika ingin menghasilkan uang, maka wajib punya akun di Yummy App. Berikut adalah cara mendaftarnya,
- Buka Aplikasi Yummy App, lalu klik menu Akun. Setelah itu akan muncul tampilan ajakan untuk mendaftar, silahkan klik Daftar Sekarang.
- Akan ada 3 pilihan mendaftar dengan akun facebook, akun Google dan nomor handphone.