Mengetahui Doa Ziarah Kubur Sesuai Dengan Sunnah Lengkap dengan Tata Cara Ziarah Kubur, Saat Menjelang Bulan Suci Ramadhan

Tradisi Ziarah Kubur Menjelang Ramadhan Menurut Islam

Hanya dalam hitungan waktu beberapa hari lagi umat muslim akan menyambut bulan puasa atau bulan suci Ramadhan. Untuk semua umat muslim yang ada didunia bulan suci Ramadhan pasti akan menjadi sebuah momen yang sangat ditunggu tunggu. Karena pada bulan suci ramadan akan dipenuhi dengan rahmat dan juga ampunan dari Allah SWT. Semua jenis amal ibadah yang dijalankan pada bulan suci ramadhan ini tentu akan dilipat gandakan pahalanya.

Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan yang dipenuhi dengan rahmat dan juga ampunan, pada umumnya banyak sekali umat muslim yang akan menjalai ziarah kubur ke makam orang tua, sanak saudara, keluarga dan juga kerabat yang suda lebih dulu berpulang ke rahmatullah.

Rutinitas dalam melakukan ziarah kubur seolah sudah menjadi sebuah tradisi yang dijalani oleh sebagian besar umat muslim di tanah air pada setiap tahunnya ketika akan menjelang bulan suci ramadgan. Bagi beberapa umat muslim rasanya tidak lengkap apabila tidak mendatangi makam kedua orang tua, keluarga atau para kerabat ketika akan memasuki bulan suci ramadhan.

Itulah mengapa sangat penting untuk anda yang akan melakukan ziarah kubu untuk mengetahui dan memahami terlebih dahulu doa ziarah kubur ketika memasuki bulan suci Ramadhan seperti saat ini. Dengan menjalani ziarah kubur anda dapat memberikan doa kepada orang tua, keluarga atau sanak saudara anda yang sudah lebih dahulu meninggal dunia.

Walaupun demikian, melakukan ziarah kubur menurut agama Islam bukanlah menjadi sebuah kewajiban dan Cuma sebagai salah satu cara supaya seorang umat muslim akan selalu beriman dan mengingat bahwa azal akan menjemput siapa saja. Tidak hanya itu, melakukan ziarah kubur juga termasuk ibadah yang mulia di sisi Allah SWT.

Itulah mengapa sangat penting untuk anda yang akan melakukan ziarah kubu untuk mengetahui dan memahami terlebih dahulu doa ziarah yang benar dan juga sesuai dengan sunnah. Tidak hanya doa ziarah kubur saja yang penting, bagi anda mengetahui tata cara dan juga adab pada saat akan melakukan ziarah kubur.

Berikut ini ada beberapa tata cara dalam melakukan ziarah makam untuk kedua orang tua, keluarga, sanak saudara atau rekan yang harus anda pahami dan mengerti.

  1. Berwudhu

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah yang pertama adalah melakukan wudhu. Jadi sebelum anda akan pergi melakukan ziarah kubur, Anda lebih baik mengambil air wudhu terlebih dahulu.

  1. Mengucapkan salam kepada ahli kubur

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah berikutnya adalah dengan cara mengucapkan salam kepada ahli kubur.

  1. Istighfar

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah selanjutnya adalah dengan cara membacakan Istighfar.

  1. Surah Al-Fatihah 3x

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah berikutnya adalah dengan cara membacakan Surah Al-Fatihah sebanyak 3x

  1. Surah Al-Ikhlas 3x

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah selanjutnya adalah dengan cara membacakan Surah Al-Ikhlas sebanyak 3x

  1. Surah Al-Falaq 3x

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah berikutnya adalah dengan cara membacakan Surah Al-Falaq sebanyak 3x

  1. Surah An-Nas 3x

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah selanjutnya adalah dengan cara membacakan Surah An-Nas sebanyak 3x

  1. Ayat Kursi

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah berikutnya adalah dengan cara membacakan Ayat Kursi

  1. Surah Yasin

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah selanjutnya adalah dengan cara membacakan Surah Yasin

  1. Tahlil, zikir, dan salawat

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah berikutnya adalah dengan cara membacakan Tahlil, zikir, dan salawat

  1. Doa ziarah kubur

Tata cara ziarah kubur sesuai sunnah selanjutnya adalah dengan cara membacakan Doa ziarah kubur.