Sejumlah Judul Film Semi Barat Jadul Terbaik Yang Layak Untuk Disaksikan Untuk Anda Yang Sudah Dewasa

Sinopsis The Boy Next Door, Obsesi Gila Seorang Remaja, Tayang 1 April di  Netflix Halaman all - Kompas.com

Dunia film barat memang sangat terbuka, bahkan di banyak film dapat dipastikan terdapat adegan ranjang dari para pemerannya. Walaupun demikian, anda tidak akan disajikan adegan erotis saja di sepanjang film.

Karena plot cerita yang disajikan juga memiliki porsi yang berpengaruh, sehingga menyaksikan film semi barat jadul akan seru untuk disaksikan. Berikut ini terdapat sejumlah judul film semi barat jadul terbaik yang layak untuk disaksikan untuk anda yang sudah dewasa.

  1. The Boy Next Door

The Boy Next Door berkisah tentang seorang remaja tampan yang terobsesi dengan tetangganya sendiri hingga berbuat nekat. Claire merupakan seorang guru sastra di sebuah SMA yang terlibat one night stand dengan Noah, remaja tampan yang tinggal di dekat rumahnya.

Hal ini membuat Noah mulai terobsesi dengan Claire, bahkan tak segan berbuat kasar dengannya maupun anaknya.  Hingga suatu ketika aksi Noah membuat nyawa Claire mulai terancam. Tanpa pikir panjang, Claire pun melakukan pembelaan diri.

  1. Last Night

Last Night berkisah tentang hubungan suami istri yang tak lagi harmonis, Joanna dan Reed.  Joanna curiga jika Reed berselingkuh dengan rekan kerjanya bernama Laura.

Meski ditampik oleh Reed, Joana tetap galau. Hingga suatu ketika, seseorang dari masa lalu Joanna muncul kembali dan masuk terlalu dalam dan membuatnya ragu dengan pernikahannya sendiri.

  1. Fifty Shades of Grey

Film Fifty Shades of Grey ber kisah hubungan dewasa dengan unsur sadomasokis antara bos tampan kaya dan berpengaruh dengan seorang mahasiswi magang. Christian Grey (Jamie Dornan), sosok pemilik dan CEO sebuah perusahaan ternama dengan sifat yang arogan dan dingin.

Semuanya berubah setelah Grey bertemu sosok mahasiswi cantik, Anastasia Steele (Dakota Johnson).  Film semi barat full adegan panas yang satu ini adalah sekuel pertama.

Dan masih ada tiga film lagi yang tak kalah menarik. Yakni, “Fifty Shades of Black”, “Fifty Shades Darker” dan “Fifty Shades Freed”. Semuanya layak untuk kamu masukan dalam daftar nonton film semi barat terbaik.

  1. Rabbit Hole

Dibintangi oleh Nicole Kidman, Aaron Eckhart, hingga Sandra Oh, film semi barat terbaik yang satu ini merupakan garapan sutradara John Cameron Mitchell.

Alur ceritanya sendiri diangkat dari sebuah novel bertajuk serupa karya David Lindsay-Abaire yang sebelumnya sudah pernah dibuat versi drama serinya. “Rabbit Hole” berpusat pada kehidupan rumah tangga Becca dan Howie Corbett yang mulai retak setelah kematian sang putra akibat kecelakaan.

Kehidupan rumah tangga yang hangat dan harmonis di antara keduanya perlahan hancur.  Becca lebih memilih pergi ke tempat ibunya untuk menenangkan diri, sementara Howie yang tak tahu harus berbuat apa justru terlibat hubungan yang salah dengan Gabby.

  1. The Place Beyond the Pines

Di film semi barat selanjutnya ini mempertemukan Ryan Gosling dengan Bradley Cooper dan Eva Mendes di film yang disutradarai oleh Derek Cianfrance. Film ini terinspirasi dari kehidupan pribadi sang sutradara yang juga jadi penulis naskahnya, ceritanya sendiri cukup epik.

Berkisah tentang Luke Glanton yang seorang pemain akrobat motor harus berjuang keras untuk mendapatkan banyak uang. Setelah tahu pacarnya, Romina Guterez memiliki anak darinya.

Berbagai cara Luke lakukan untuk bisa menghidupi anaknya, meski dengan melakukan perampokan sekalipun. Hingga nahas, Luke harus berurusan dengan polisi ketika tertangkap tengah melakukan aksi perampokan sendirian.